Jump to content

Tidak dapat login ke administrator panel


www.lepitoku.com

Recommended Posts

Dear prestashoper,

 

Mau tanya ada yg pernah mengalami tidak dapat masuk login ke administrator panel. Gejalanya setelah masukkin user name dan password admin website diam saja tidak masuk ke administrator panel (menggunakan browser firefox) kalau menggunakan chrome akan tampil seperti dibawah:

 

No data received

Unable to load the webpage because the server sent no data.

Here are some suggestions:

Reload this webpage later.

Error 324 (net::ERR_EMPTY_RESPONSE): The server closed the connection without sending any data..

 

Saya sudah coba2 bersihin cache memori dan merestart browser tapi tetap terjadi.

Ada Solusi? Kira2 kenapa ya kejadiannya sangat mendadak kemarennya masih bisa hari ini langsung tidak dapat masuk.

Terima kasih sebelumnya atas bantuannya.

 

Best regards,

Lepitoku.com

Link to comment
Share on other sites

  • 3 months later...

sy jg ngalamin hal spt ini. dan kalo bisa masuk tiap mau edit di back office, sy harus login terus. sy juga ngalamin redirest terus ke hal login. maksud om momod, server yg mana yah??? solusinya gimana??

 

Ya Server yang Anda gunakan donk :rolleyes:

Anda hosting dimana .... Nah itulah Server Anda

 

Jika memang Ada Pesan Kesalahan (error message) seperti pada Posting pertama maka ada masalah pada server, tapi jika tidak ada error message seperti itu, maka belum tentu server yang bermasalah namun kemungkinan disebabkan hal-hal lainnya.

Link to comment
Share on other sites

Create an account or sign in to comment

You need to be a member in order to leave a comment

Create an account

Sign up for a new account in our community. It's easy!

Register a new account

Sign in

Already have an account? Sign in here.

Sign In Now
×
×
  • Create New...