Jump to content

Cara menggati mata uang yang digunakan menjadi Rupiah


angga-pl

Recommended Posts

Login dulu sebagai admin :-)

Back Office >> Payment >> Currencies

Untuk MENGGANTI (baca: EDIT) >> Dari daftar mata uang (misalnya Euro atau Dollar) klik aja salah satu, lalu GANTI:
-Currency : Dollar >> Rupiah
-ISO Code : USD >> IDR
-Symbol : $ >> Rp

Sedangkan untuk MENAMBAH:
klik 'Add New' Lalu isikan :
-Currency : Rupiah
-ISO Code : IDR
-Symbol : Rp
-Conversion Rate : 1 (isi sesuai kurs yang tepat, di sini hanya contoh)

jangan lupa simpan dengan klik 'Save'
kembali ke >> Payment >> Currencies. Cihuiii! Rupiah tercinta sudah ada di daftar mata uang!

Jika ingin Rupiah jadi default: di bawah daftar mata uang tersebut ada 'Currencies Option' nah setting aja Rupiah sebagai 'Default Currency'
Jangan lupa klik 'Save'

Jika ingin Rupiah jadi satu satunya mata uang yang ditampilkan di front office, pastikan rupiah menjadi 'Default Currency'
lalu UNINSTALL modul Currency Block di Back Office >> Modul

Link to comment
Share on other sites

  • 3 weeks later...
Login dulu sebagai admin :-)

Back Office >> Payment >> Currencies

Untuk MENGGANTI (baca: EDIT) >> Dari daftar mata uang (misalnya Euro atau Dollar) klik aja salah satu, lalu GANTI:
-Currency : Dollar >> Rupiah
-ISO Code : USD >> IDR
-Symbol : $ >> Rp

Sedangkan untuk MENAMBAH:
klik 'Add New' Lalu isikan :
-Currency : Rupiah
-ISO Code : IDR
-Symbol : Rp
-Conversion Rate : 1 (isi sesuai kurs yang tepat, di sini hanya contoh)

jangan lupa simpan dengan klik 'Save'
kembali ke >> Payment >> Currencies. Cihuiii! Rupiah tercinta sudah ada di daftar mata uang!

Jika ingin Rupiah jadi default: di bawah daftar mata uang tersebut ada 'Currencies Option' nah setting aja Rupiah sebagai 'Default Currency'
Jangan lupa klik 'Save'

Jika ingin Rupiah jadi satu satunya mata uang yang ditampilkan di front office, pastikan rupiah menjadi 'Default Currency'
lalu UNINSTALL modul Currency Block di Back Office >> Modul


Makasie infonya
Link to comment
Share on other sites

  • 2 months later...

Saya mencoba menambahkan currency Rupiah di BackOffice lalu menset default currency menjadi Rp. Tetapi di FrontOffice tetap saja symbol euro yg keluar.

Krn penasaran saya edit currency euro
- symbol dari € diganti ke Rp
- EUR ganti ke IDR
- rate ganti ke 1
- symbol taruh di depan harga

Pas liat di Front Office , sudah bener. Tp kenapa ya kalo tambahin currency Rp trus jadiin default (biar front office pake Rp jg) PS gak mau ?

Saya jg udah coba ganti default currency ke $ atau Pound, tetep aja tuh yg keluar euro. Sepertinya settingan default currency tidak berguna, karena hanya currency id ke 1 (yaitu euro) yg dimunculin sama PS.

apa saya ada salah configure? minta pencerahan nya trims

13787_AMKhQPYSJlYsBHRk8XFK_t

Link to comment
Share on other sites

  • 4 months later...
Login dulu sebagai admin :-)

Back Office >> Payment >> Currencies

Untuk MENGGANTI (baca: EDIT) >> Dari daftar mata uang (misalnya Euro atau Dollar) klik aja salah satu, lalu GANTI:
-Currency : Dollar >> Rupiah
-ISO Code : USD >> IDR
-Symbol : $ >> Rp

Sedangkan untuk MENAMBAH:
klik 'Add New' Lalu isikan :
-Currency : Rupiah
-ISO Code : IDR
-Symbol : Rp
-Conversion Rate : 1 (isi sesuai kurs yang tepat, di sini hanya contoh)

jangan lupa simpan dengan klik 'Save'
kembali ke >> Payment >> Currencies. Cihuiii! Rupiah tercinta sudah ada di daftar mata uang!

Jika ingin Rupiah jadi default: di bawah daftar mata uang tersebut ada 'Currencies Option' nah setting aja Rupiah sebagai 'Default Currency'
Jangan lupa klik 'Save'

Jika ingin Rupiah jadi satu satunya mata uang yang ditampilkan di front office, pastikan rupiah menjadi 'Default Currency'
lalu UNINSTALL modul Currency Block di Back Office >> Modul


Makasie infonya


Koq aku ga bisa2 ya bro, udah aku clear cookies nya.. salah dimana coba?
Link to comment
Share on other sites

  • 8 months later...
  • 2 months later...
  • 3 years later...
  • 1 year later...

Create an account or sign in to comment

You need to be a member in order to leave a comment

Create an account

Sign up for a new account in our community. It's easy!

Register a new account

Sign in

Already have an account? Sign in here.

Sign In Now
×
×
  • Create New...